Wednesday 30 December 2009

Animasi

0
Prinsip Dasar Animasi Karakter

Animasi karakter adalah teknik yang dibuat untuk menghidupkan peran-peran, menjadi suatu karakter hidup dan manusiawi. Untuk menjadi karakter animator yang baik diperlukan perpaduan berbagai keahlian. Untuk menjadi seorang animator, diperlukan penguasaan keahlian di bidang acting, sinematography, dan pemahaman mengenai proses pembuatan film. Seorang animator juga harus mengerti mengenai proses penceritaan yang baik, akan menarik perhatian penonton sehingga memancing reaksi penonton yang menyaksikan, baik tertawa, sedih maupun gembira. Dengan kata lain, seorang animator harus bisa mengekpresikan emosi tertentu kepada penonton, bukan mempertontonkan serangkaian gerak yang tidak berarti.

Pembuatan Animasi : Biped Berjalan

3
Pembahasan kali ini adalah membuat contoh animasi yaitu membuat biped (berkaki dua) kemudian digerakkan, sehingga biped berjalan.

Biped merupakan satu tulang sederhana terdiri dari tulang-tulang yang saling berhubungan pada satu hirarki.  3Ds Max menyediakan biped ini (default), jadi kita tidak perlu membuat satu persatu bagian biped ini.

Tuesday 29 December 2009

Pembuatan Model Character 3D Ular

3
Membuat karakter model ular ini ada beberapa macam tahap. Tahap pertama adalah membentuk badan, selanjutnya membentuk pala yang terdiri dari pembentukan kelopak mata dan mata dan untuk membuat gigi. Setelah itu memberikan material pada badan ular dan pemberian material yang berbeda untuk badan ular bagian bawah, setelah itu memberikan material untuk mata serta giginya.

Pembuatan model karakter ini dengan menggunakan software 3D Studio Max 7.

Model Karakter 3D : Ular

0
Alhamdulillah tulisan yang membahas tentang how to modelling character 3D dengan teori-teori dan tugas mengenai penjelasan tentang contoh model karakter 3D berdasarkan teori pertamanya sudah selesai. :)

Maka, pertemuan kali ini saya membuat contoh model karakter 3D dari tahap awal (seperti teori yang sebelumnya) sampai tahap rendering atau menampilkan output.

Contoh Model Character 3D : Sponge Bob

1

Kita membicarakan tentang teori modelling character 3D pada pembahasan sebelumnya. Namun, pembahasan kita kali ini adalah menjelaskan contoh model karakter 3D berdasarkan teori-teori yang telah dijelaskan tersebut.

Tuesday 22 December 2009

Modelling Character 3D

2
Modelling merupakan suatu konsep yang sangat akrab untuk para ilmuwan komputer. kita menggunakan  model untuk mewakili objek, proses dan memisahkan ide dengan cara membuat pemahaman menjadi lebih sederhana.

Grafika komputer 3D adalah grafis yang menggunakan tiga dimensi geometris representasi data yang disimpan dalam komputer untuk keperluan melakukan perhitungan dan rendering gambar 2D. Gambar tersebut nantinya dapat menampilkan atau untuk gambaran real-time (waktu sebenarnya).

Saturday 19 December 2009

Kota Tua Bangsa Roma

0
Arkeolog Itali telah menemukan sisa-sisa kota Roma kuno yang tenggelam di lepas pantai Libya.

Sisa-sisa kota ditemukan oleh para arkeolog dan para ahli dari Sisilia dan Suor Orsola Benincasa Universitas Naples, yang terlibat dalam proyek arkeologi ArCoLibia. Penemuan terjadi di Cape Ras Eteen di sisi barat Teluk Libya Bumbah, yang pada saat itu sedang mencari sisa-sisa bangkai kapal dan pelabuhan kuno.

Monday 2 November 2009

Sedikit tentang Aphrodite

6
Pada awalnya gag ada niat untuk membuat blog,
tapi karena ada kabar yang memberitahukan bahwa semua mahasiswa diwajibkan membuat blog, maka terciptalah blog ini. Namun sangat disayangkan tidak ada kelanjutan tentang kabar tersebut (atau saya yang tidak tau dan menganggap angin lalu), saat itu saya masih semester hmm.. lupa. hehe.. kayaknya semester 1, 2 atau 3. Dan pada saat ini saya sudah berada pada semester 5, nah baru pada semester ini ada mata kuliah yang bernama soft skill yang mewajibkan mahasiswa untuk posting ke blog (mata kuliahnya juga agak kurang jelas gitu. Tak mengerti saya. Karena pengarahannya kurang jelas. Malah ada yang bilang mata kuliah ini cuma buat anak Si. hhh..). Dan setelah nganggur beberapa tahun lamanya, akhirnya blog ini ada postingannya juga :D .

Friday 25 September 2009

ANDROID (Operating System)

3
Google merupakan perusahaan yang dibentuk oleh dua orang pemuda yang bernama Larry Page dan Sergey Brin. Perusahaan ini bukan hanya sukses dengan aplikasi mesin pencari di Internet, selain menebar puluhan fasilitas gratis di Internet seperti e-mail, RSS reader, aplikasi perkantoran online, peta online dan browser, dan masih banyak yang lainnya, kini Google telah memasuki produk perangkat genggam yang dikenal dengan nama Google Phone (G1) dan bahkan belakangan telah tersiar kabar bahwa Google akan membuat Google Phone versi kedua (G2). Google Phone generasi pertama (G1) dijejali dengan sistem operasi buatannya sendiri yang diberi nama Android.
 

About me

My photo
just a simple girl, living in a lonely world -dont stop believing-

Friends